Mulai Voucher Hingga Umroh, Mustika Ratu dan TipTop Supermarket Gelar Promo Belanja Berhadiah

Jakarta – Mustika Ratu, perusahaan ternama yang bergerak pada industri kecantikan dan perawatan tubuh di Indonesia bekerja sama dengan Tiptop Supermarket, sebuah supermarket terkemuka yang berpusat di Jakarta, untuk membuat program belanja yang menarik bagi para pelanggan bertajuk  “CERAH & KUATKAN HATI BERSAMA MUSTIKA RATU”. Program belanja yang menawarkan hadiah utama 3 paket umroh untuk […]

Puluhan Puteri Indonesia Hadir di Menara Indomaret , Ada Apa ?

PT Mustika Ratu Tbk (MRAT), meluncurkan produk terbarunya, yaitu Bengkoang Series Exclusive

Jakarta – Menara Indomaret Jakarta mendadak dipenuhi oleh puluhan Puteri Indonesia pada hari Kamis (11/5) . Usut punya usut, ternyata kedatangan 45 Puteri Indonesia tersebut dalam rangka peluncuran Bengkoang Series Exclusive. Momen peluncuran Bengkoang Series Exclusive ini dilakukan di Menara Indomaret Jakarta karena produk ini tersedia eksklusif  hanya di Indomaret. Beri Sesi Pembekalan, BNN Ajak […]

Mustika Ratu Hadirkan Puteri Indonesia Olah Jamu Jadi Cake dan Minuman Sehat

Mustika Ratu Hadirkan Puteri Indonesia

Mustika Ratu Hadirkan Puteri Indonesia – Solo, PT Mustika Ratu Tbk turut berpartisipasi pada event International Wellness Tourism Conference & Festival (IWTCF) – G20 yang berlangsung pada 5-7 Agustus 2022 di Solo, Jawa Tengah. IWTCF adalah event wisata kebugaran yang diadakan oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif. Event ini memadukan tiga konsep yaitu konferensi,workshop dan […]

W20 Summit: Mustika Ratu Dukung Peran Perempuan dalam Akselerasi Bisnis

W20 Summit

W20 Summit – Parapat, Sumatera Utara – PT Mustika Ratu Tbk mendukung penyelenggaraan event global W20 Summit “Recover Together Equally” yang berlangsung di Hotel Niagara Parapat, Simalungun, Sumatera Utara (20/07/2022). Women-20 (W20) merupakan bagian dari Group of Twenty (G20) yang dibentuk oleh kesadaran para pemimpin negara anggota G20 akan pentingnya partisipasi perempuan dalam pembangunan ekonomi global dan […]

Pesan Khusus Presiden Jokowi Saat Terima Kunjungan Puteri Indonesia 2022 dan Miss Universe 2021

Pesan Khusus Presiden Jokowi

Pesan Khusus Presiden Jokowi – Presiden Joko Widodo menerima kunjungan Puteri Indonesia 2022 Laksmi Shari Suardana, Puteri Indonesia Lingkungan 2022 Cindy May McGuire, dan Puteri Indonesia Pariwisata 2022 Adinda Chresheilla di Istana Merdeka Jakarta, Senin, 30 Mei 2022. Dalam pertemuan tersebut, Presiden Jokowi meminta para Puteri Indonesia 2022 ikut terlibat dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) […]

Road to JMFW 2023: Dukung Industri Fesyen Muslim dan Kosmetika Indonesia Menjadi Pusat Produsen Produk Halal Dunia 2024

road-to-jmfw-2023

Road to JMFW 2023 – Jakarta – Yayasan Puteri Indonesia dan Mustika Ratu gelar Road to Jakarta Moslem Fashion Week (JMFW) mengusung tema “Glowing with JMFW 2023 bersama 44 Finalis Puteri Indonesia yang diadakan di Mall Gandaria City, Minggu, 22 Mei 2022. Kegiatan ini bersamaan dengan  rangkaian kegiatan Pemilihan Putri Indonesia (PPI) 2022. Kerja sama […]

Indonesia Wellness and Health Tourism 2022 Didukung Penuh MRAT

Indonesia Wellness and Health Tourism Expo

Indonesia Wellness and Health Tourism Expo 2022, Jakarta  – Wisata medis menjadi salah satu potensi pariwisata Indonesia yang masih terus dikembangkan. Menggabungkan sektor kesehatan dengan pariwisata, wisata medis membantu masyarakat memperoleh layanan kesehatan sambil liburan. Inilah yang menjadi alasan Perhimpunan Kedokteran Wisata Kesehatan Indonesia (Perkedwi) menyelenggarakan Indonesia Wellness and Health Tourism Expo (IWHTE) 2022 pada […]

Jokowi Terima 45 Finalis Puteri Indonesia 2022 di Istana Bogor

Jokowi Received 45 finalists

Bogor – Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo menyambut 45 finalis Puteri Indonesia 2022 dari 34 provinsi dan Top 3 Puteri Indonesia 2020, Ayuma Maulida Putri, Ayusaraswati dan Jihane Almira di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Rabu, 23 Fabruari 2022. 45 Finalis Puteri Indonesia hadir bersama Ketua Dewan Penasehat Yayasan Puteri Indonesia, Putri Kus Wisnu Wardani, Ketua […]

MRAT Makin Gencar Ekspansi, Masuki Industri Hiburan

MRAT Makin Gencar

MRAT Makin Gencar Ekspansi – Jakarta, PT Mustika Ratu Tbk (MRAT) rambah industri hiburan dengan mendirikan perusahaan baru PT Mustika Ratu Entertainment (MRE), guna memaksimalkan aset perseroan yang dapat dikembangkan di industri hiburan. MRAT melalui anak usahanya MRE akan menggarap industri hiburan seiring dengan meningkatnya berbagai format dunia hiburan melalui teknologi modern melalui  internet, aplikasi […]

Arina Rezkyana Arfa Wakili Provinsi Sulawesi Tenggara di Ajang Putri Indonesia 2022

Arina Rezkyana Arfa

KENDARI – Pemilihan Puteri Indonesia Daerah Sulawesi Tenggara 2021-2022 akhirnya telah memilih Putri Kabupaten Kolaka Arina Rezkyana Arfa sebagai Putri Indonesia Sulawesi Tenggara (Sultra) 2021/2022 di malam Grand Final Pemilihan Puteri Indonesia Sultra, Jumat (8/10/2021) malam di Kendari. Selanjutnya  Arina Rezkyana akan mewakili Provinsi Sulawesi Tenggara pada Pemilihan Putri Indonesia Tingkat Nasional 2022 di Jakarta. […]